Search

Selasa, 04 Oktober 2011

Tata Cara Latihan

Berdasarkan Anggaran Rumah Tangga Perisai Diri, tata cara latihan sudah diatur dengan urutan-urutan untuk keseragaman setiap latihan. Hendaklah setiap Pelatih/Anggota PD yang memimpin latihan melakukan tata cara latihan sesuai dengan urutan.

Tata cara latihan dalam Keluarga Silat Nasional Indonesia “PERISAI DIRI” dilakukan dengan urutan sebagai berikut:

1. Hening Pembuka
2. Hormat Bunga Sepasang
3. Janji Perisai Diri
4. Pelaksanaan Latihan
5. Hening Penutup
6. Hormat Penutup

Selanjutnya, mungkin masih banyak anggota Perisai Diri yang belum hafal janji Perisai Diri, berikut redaksi PD Mataram juga memuat janji Perisai Diri semoga bisa dihafal, dipahami dan diamalkan.

JANJI PERISAI DIRI
1. BERKETUHANAN YANG MAHA ESA
2. SETIA DAN TAAT KEPADA NEGARA
3. MENDAHULUKAN KEPENTINGAN NEGARA
4. PATUH KEPADA PERGURUAN
5. MEMUPUK RASA KASIH SAYANG

Tidak ada komentar:

Posting Komentar